Kategori | SENSOR-SENSOR |
Stok | READY |
Kode | KNOCK SENSOR ALPHARD |
Di lihat | 941 kali |
Berat (/pcs ) | 1 Kg |
Harga | Rp 1.550.000 1.650.000 |
Anda Hemat | Rp 100.000 (6.06%) |
Jual Knock Sensor – Knock jika di terjemahkan ke dalam bahasa indonesia artinya pukulan atau juga benturan, nah jika di mobil ada yang namanya knock sensor berarti fungsinya untuk mendeteksi adanya benturan.
Pada mobil ada istilah knocking atau ngilitik secara bahasa umumnya, kondisi ini terjadi ketika mesin di akseselerasi dan muncul bunyi “tik,tik,tik” secara terus menerus setiap kali di akselerasi bunyi ini di timbulkan karena pembakaran yang terlalu awal sehingga piston akan membentur ke dinding silinder, jika di biarkan terus menerus maka dinding silinder bisa aus dan mesin kehilangan tenaga.
Kenapa mesin bisa mengalami pembakaran lebih awal, biasanya hal ini terjadi karena di ruang bakar terdapat kerak karbon yang di hasilkan dari sisa pembakaran, kerak ini akan membara sehingga membakaran campuran bahan bakar dan udara yang sudah di kompresikan, pembakaran ini terjadi sebelum busi memercikkan bunga api, sehingga terbakar lebih awal ini lah yang disebut dengan nglitik atau knocking. Mobil saat ini hampir semuanya di refrensikan menggunakan bensin tanpa timbal atau pertamax agar pembakaran sempurna dan tidak menyisakkan kerak karbon pada ruang bakar.
Karena nglitik ini bisa terjadi kapan saja, maka di pasanglah knock sensor pada blok mesin yang fungsinya adalah mendeteksi adanya getaran yang di akibatkan benturan piston ke dinding silinder, informasi ini digunakan untuk menentukan waktu pengapian, jika tejadi nglitik maka pengapian secara otomatis akan di turunkan.
Kerusakan pada sensor ini bisa di ketahui ketika melakukan scan pada ecu kendaraan, sebelumnya pasti sudah ada peringatan berupa warningn ecu light yang menyala, sehingga saat di deteksi menggunakan alat akan muncul kerusakan pada sensort tersebut, jika sensor rusak dan tidak di ganti maka nglitik tidak akan hilang dan akan memperpendek usia mesin, berikut ini adalah gambar dari knock sensor pada Alphard
Untuk pemesanan knock sensor Alphard ini gunakan form di bawah ini untuk mengetahui data kendaraan anda secara spesifik
Dan kirimkan ke no cs kami yaitu 081252856060 bisa lewat whatsap, line, atau sms